Manado, detiKawanua.com - Pengambilan sumpah janji jabatan pada pejabat struktural Eselon III dan IV atau sebagai tenaga pengawas dan administrator di Dinas Kependudukan, Catatan Sipil dan Keluarga Berencana (Disdukcapil-KB) Provinsi Sulut pada Rabu (22/03) malam tadi, dilantik Wakil Gubernur Sulut, Steven Kandouw.
"Tidak usah lama langsung kerja persiapkan segala infrastruktur yang ada, saya percaya dengan Profesional, Integritas, Disiplin dan Etos Kerja yang tinggi dan tentunya loyalitas kita sama-sama tunjang program kerja dari bapak Gubernur (Olly Dondokambey,red)," kata Wagub.
"Tidak usah lama langsung kerja persiapkan segala infrastruktur yang ada, saya percaya dengan Profesional, Integritas, Disiplin dan Etos Kerja yang tinggi dan tentunya loyalitas kita sama-sama tunjang program kerja dari bapak Gubernur (Olly Dondokambey,red)," kata Wagub.
Lebih lanjut ditegaskannya, bahwa pejabat yang telah dilantik harus mampu membangun koordinasi secara vertikal maupun horisontal untuk senergitas dan jaringan kerja yang terpadu serta berkesinambungan.
"Selamat bertugas dan berkarya kepada pejabat yang baru dilantik, Tuhan Yang Maha Esa senantiasa memberikan kekuatan, hikmat dan kebijaksanaan dalam kerja serta pengabdian kita," kunci mantan Ketua DPRD Provinsi Sulut itu.
Adapun dari total 15 pejabat yang dilantik, terbagi atas pejabat Eselon III berjumlah 4 orang dan Eselon IV berjumlah 11 orang. (demo-hs/dkc)
Adapun dari total 15 pejabat yang dilantik, terbagi atas pejabat Eselon III berjumlah 4 orang dan Eselon IV berjumlah 11 orang. (demo-hs/dkc)
(IsJo)
Berikut nama-nama pejabat Administrator dan Pengawas di Disdukcapil-KB yang baru dilantik:
1. Wendy Karwur : Sekretaris Dinas..
2. Aneke Rondonuwu : Kepala Bidang Keluarga Berencana.
3. Deane Grace Suwuh : Kepala Bidang Keluarga Sejahtera.
4. Willem Saroisong : Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Hukum Sekretariat.
5. Jermias Polii : Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan Sekretariat.
6. Afra Johanni Wurangian : Kepala Sub Bagian Umum Sekretariat.
7. Welly Edmon Mohede : Kepala Seksi Advokasi KB.
8. Afra JJ Sumendap : Kepala Seksi Pembinaan dan Kesetaraan Keluarga Berencana Bidang Keluarga Berencana.
9. Jefry Lombogia : Kepala Seksi Pemberdayaan dan Peningkatan Peran Keluarga Sejahtera Bidang Keluarga Sejahtera.
10. Fenie Mongkol : Kepala Seksi Desain Program Keluarga Sejahtera Bidang Keluarga Sejahtera.
11. Boslar Sanger : Kepala Seksi Pembinaan dan Ketahanan Kesejahteraan Keluarga Bidang Keluarga Sejahtera.
12. Jeane Wowor : Kepala Bidang Dukcapil KB
13. Jaiman : Kepala Seksi Fasilitasi Pendaftaran Penduduk.
14. Flora Pongoh : Kepala Seksi Fasilitasi Pencatatan Sipil.
15. Tonny CH Panungkelan : Kepala Seksi PIAK dan Pemanfaatan Data.
2. Aneke Rondonuwu : Kepala Bidang Keluarga Berencana.
3. Deane Grace Suwuh : Kepala Bidang Keluarga Sejahtera.
4. Willem Saroisong : Kepala Sub Bagian Kepegawaian dan Hukum Sekretariat.
5. Jermias Polii : Kepala Sub Bagian Perencanaan dan Keuangan Sekretariat.
6. Afra Johanni Wurangian : Kepala Sub Bagian Umum Sekretariat.
7. Welly Edmon Mohede : Kepala Seksi Advokasi KB.
8. Afra JJ Sumendap : Kepala Seksi Pembinaan dan Kesetaraan Keluarga Berencana Bidang Keluarga Berencana.
9. Jefry Lombogia : Kepala Seksi Pemberdayaan dan Peningkatan Peran Keluarga Sejahtera Bidang Keluarga Sejahtera.
10. Fenie Mongkol : Kepala Seksi Desain Program Keluarga Sejahtera Bidang Keluarga Sejahtera.
11. Boslar Sanger : Kepala Seksi Pembinaan dan Ketahanan Kesejahteraan Keluarga Bidang Keluarga Sejahtera.
12. Jeane Wowor : Kepala Bidang Dukcapil KB
13. Jaiman : Kepala Seksi Fasilitasi Pendaftaran Penduduk.
14. Flora Pongoh : Kepala Seksi Fasilitasi Pencatatan Sipil.
15. Tonny CH Panungkelan : Kepala Seksi PIAK dan Pemanfaatan Data.
ConversionConversion EmoticonEmoticon